Prestasi Icon

Archive Documents

KLASIFIKASI EKSPRESI WAJAH UNTUK MENILAI KEPUASAN  PELANGGAN MENGGUNAKAN YOU ONLY LOOK ONCE (YOLO)

BAB 1

KLASIFIKASI EKSPRESI WAJAH UNTUK MENILAI KEPUASAN  PELANGGAN MENGGUNAKAN YOU ONLY LOOK ONCE (YOLO)

Silakan login untuk melihat BAB 2-3.

KLASIFIKASI EKSPRESI WAJAH UNTUK MENILAI KEPUASAN PELANGGAN MENGGUNAKAN YOU ONLY LOOK ONCE (YOLO)

Proposal
NIM: 1217050146
Year: 2025

Description

Penelitian ini mengembangkan sistem deteksi dan klasifikasi ekspresi wajah pelanggan menggunakan YOLO untuk menilai kepuasan pelanggan terhadap suatu layanan secara real-time. Model ini menggantikan metode survei tradisional yang sering subjektif dan kurang partisipasi. Dataset yang digunakan mencakup CK+ serta rekaman interaksi pelanggan di layanan publik. Evaluasi model dilakukan dengan metrik akurasi, precision, recall, F1-score, dan mAP. Sistem ini diharapkan dapat diterapkan di berbagai sektor untuk meningkatkan kualitas layanan pelanggan secara objektif dan efisien.